Banjir merupakan suatu keadaan dimana volume air yang menggenangi suatu daerah telah melewati batasnya sehingga air meluber dan membanjiri daerah lain di sekitarnya. Banjir secara umum mengarah pada kondisi perairan sungai yang kemudian membanjiri pemukiman penduduk di sepanjang sungai tersebut.
Terjebak banjir merupakan kondisi yang tidak menyenangkan. Bukan hanya membatasi gerak, terjebak banjir juga dapat mengancam keselamatan. Umumnya terjebak banjir digambarkan sebagai kondisi yang genting dan memprihatinkan.
Dalam penafsiran mimpi, hadirnya banjir sebagai fokus dari detail mimpi anda bisa jadi merupakan pertanda buruk atau bahkan justru pertanda baik bagi kehidupan anda. Baik atau buruknya makna tersebut bergantung pada bagaimana kondisi detail yang berlangsung di dalam mimpi itu serta kaitannya dengan kondisi kehidupan anda saat mengalami mimpi itu.
Meski begitu, ada baiknya untuk mempertimbangkan bahwa kemungkinan besar mimpi terjebak banjir yang anda alami hanyalah sebuah bunga tidur yang tidak mengandung makna apa-apa. Mimpi tersebut mungkin hanya sebuah refleksi dari apa yang anda fikiran sebelum tidur. Hal itu bisa berupa kecemasan atau kekhawatiran anda akan gejala alam yang terjadi di lingkungan anda.
Secara umum, mimpi melihat banjir diartikan sebagai pertanda baik, yaitu akan memperoleh kemudahan atau kecukupan dalam hal rezeki. Akan tetapi, jika anda terjebak dalam banjir tersebut, maka hal itu diartikan sebagai suatu pertanda buruk, yaitu akan terlena dalam suatu kondisi baik yang pada akhirnya membuat anda lupa diri atau sombong.
Pada tabel di bawah ini kami sajikan beberapa penafsiran mimpi yang berhubungan dengan banjir dalam berbagai situasi dan kondisi. Perlu kami ingatkan bahwa informasi yang disajikan hanyalah sebuah penafsiran dan bukanlah sesuatu yang pasti berlaku.
Terjebak banjir merupakan kondisi yang tidak menyenangkan. Bukan hanya membatasi gerak, terjebak banjir juga dapat mengancam keselamatan. Umumnya terjebak banjir digambarkan sebagai kondisi yang genting dan memprihatinkan.
Dalam penafsiran mimpi, hadirnya banjir sebagai fokus dari detail mimpi anda bisa jadi merupakan pertanda buruk atau bahkan justru pertanda baik bagi kehidupan anda. Baik atau buruknya makna tersebut bergantung pada bagaimana kondisi detail yang berlangsung di dalam mimpi itu serta kaitannya dengan kondisi kehidupan anda saat mengalami mimpi itu.
Meski begitu, ada baiknya untuk mempertimbangkan bahwa kemungkinan besar mimpi terjebak banjir yang anda alami hanyalah sebuah bunga tidur yang tidak mengandung makna apa-apa. Mimpi tersebut mungkin hanya sebuah refleksi dari apa yang anda fikiran sebelum tidur. Hal itu bisa berupa kecemasan atau kekhawatiran anda akan gejala alam yang terjadi di lingkungan anda.
Secara umum, mimpi melihat banjir diartikan sebagai pertanda baik, yaitu akan memperoleh kemudahan atau kecukupan dalam hal rezeki. Akan tetapi, jika anda terjebak dalam banjir tersebut, maka hal itu diartikan sebagai suatu pertanda buruk, yaitu akan terlena dalam suatu kondisi baik yang pada akhirnya membuat anda lupa diri atau sombong.
Pada tabel di bawah ini kami sajikan beberapa penafsiran mimpi yang berhubungan dengan banjir dalam berbagai situasi dan kondisi. Perlu kami ingatkan bahwa informasi yang disajikan hanyalah sebuah penafsiran dan bukanlah sesuatu yang pasti berlaku.
Mimpi | Tafsir |
Mimpi terjebak banjir | Merupakan pertanda buruk, yaitu akan mendapatkan pujian baik akan kemampuan anda yang membuat anda sombong dan lupa diri. |
Mimpi banjir lumpur | Merupakan pertanda baik, yaitu akan segera datang nya sebuah rezeki di dalam kehidupan anda. |
Mimpi terseret banjir tapi selamat | Merupakan pertanda baik, yaitu akan ada seseorang yang merasa bangga akan kepribadian anda dengan sangat tulus. |
Mimpi banjir besar | Merupakan pertanda baik, yaitu rezeki yang datang pada keluarga anda dalam waktu dekat. |
Merupakan pertanda banjir airnya jernih | Merupakan pertanda buruk, yaitu akan mendapatkan kesialan atau rasa kesulitan. |
Mimpi melihat banjir | Merupakan pertanda baik, yaitu akan mendapatkan kemakmuran hidup dan kemudahan dalam mencari rezeki. |
Mimpi banjir dalam rumah | Merupakan pertanda buruk, yaitu gambaran bahwa akan ada seseorang yang berniat buruk terhadap anda misal nya mencuri di rumah anda. |
Mimpi di timpa banjir | Merupakan pertanda buruk, yaitu akan mengalami kekurangan dalam hidup yang berupa sandang pangan. |
Mimpi banjir bandang | Merupakan pertanda baik, yaitu sebuah rezeki yang berlimpa ruah dalam kehidupan anda. |
Mimpi sedang mengamati banjir | Merupakan pertanda baik, yaitu akan di berikan atau mendapatkan rezeki. |